Cara Memasang Syntax Highlighter di Blogspot

Cara Memasang Syntax Highlighter

Apakah Syntax Highlighter seperti ini yang kamu maksud?

Cara Memasang Syntax Highlighter di Blogspot

Jika benar, berikut cara memasangnya :
  • Backup Template kamu dulu
  • Pada menu sebelah kanan pilih Template > Edit HTML > Lanjutkan
  • Setelah kode html muncul, centang Expand Template Widget di bagian kiri atas.
  • Tekan Ctrl + F pada keyboard lalu tulis</head>
  • Kalau sudah ketemu paste kode dibawah tepat diatas </head>



















Lalu bagaimana cara penggunaannya? Saat kamu menulis artikel, kamu cukup berpindah dari mode Compose ke mode HTML lalu paste code berikut :

Tulis code/source code kamu disini

Kamu juga bisa mengganti themes untuk disesuaikan dengan tampilan blog kamu, caranya cukup mengganti bagian code yang saya bold dibawah ini:

<link href='http://alexgorbatchev.com/pub/sh/current/styles/shThemeDefault.css' rel='stylesheet' type='text/css'/>

Dengan pilihan themes :

  • shThemeDefault.css
  • shThemeDjango.css
  • shThemeEclipse.css
  • shThemeEmacs.css
  • shThemeFadeToGrey.css
  • shThemeMidnight.css
  • shThemeRDark.css

Mudah bukan? Selamat mencoba... :)